Asslmualaikum Wr. Wb
Pada kesempatan kali ini. saya akan mencoba memberikan sedikit tips bagai mana cara menambah jumlah Loop Device pada UBuntu 14.04 LTS. Tentu Bagi yang masih Baru menggunakan Ubuntu Bertanya. Apa fungsi Loop Device saat instalasi repo offline pada Ubuntu 14.04 LTS? dan Untuk Apa Gunanya Menambah Loop Device saat instalasi repo offline pada Ubuntu 14.04 LTS?
Jawabanya:
Apa fungsi Loop Device saat instalasi repo offline pada Ubuntu 14.04 LTS?
Loop Device disini nanti akan berfungsi untuk menampung sebuah file ubuntu.repo1.iso yang kita mount dengan menggunakan perintah:
~$ sudo mount -o loop ubuntu.repo1.iso /mnt/repo1/
~$ sudo mount -o loop ubuntu.repo2.iso /mnt/repo2/
~$ sudo mount -o loop ubuntu.repo3.iso /mnt/repo3/
Jadi Logikanya Loop Device adalah sebuah tempat menjalankan File .iso yang nantinya ISI dari file .iso tersebut akan ditempatkan kedalam sebuah kamar, nama kamarnya Yaitu: repo1 repo2 repo3 sampai ke repo15
Apa Gunanya Menambah Loop Device pada Saat Instalasi Repo Offline Ubuntu 14.04 LTS?
Penambahan jumlah loop device saat instalasi repo offline pada ubuntu 14.04 Lts dikarenakan jumlah default Device Loop yang di Configurasi oleh ubuntu umumnya hanya 7 atau 8 Loop Device. sedangkan file .iso atau REPO UBUNTU 14.04 LTS yang di Download dari server Kambing UI Jumlahnya sebanyak 15 buah file .iso. jadi untuk memount file .iso nya kita Kekurang loop Device. untuk itulah kita harus menambah jumlah device loopnya agar semua file. iso bisa kita mount.
Artikel Lanjutan
How to MENAMBAH LOOP DEVICE PADA UBUNTU 14.04 LTS UNTUK SETTING REPO OFFLINE
No comments:
Post a Comment